Jepara
11 Maret 2014
Hal : lamaran pekerjaan
Kepada Yth.,
Bpk / Ibu Personalia
PT. Guna Citra Kartika
Desa
Tambakrejo Mulyoharjo Jepara
Dengan hormat,
Berikut ini adalah data singkat saya
Nama : Noko Harichman
Tempat / tgl. Lahir : Jepara .............
Pendidikan
Terakhir :
SMK
N 2 JEPARA
Alamat :
Desa
Kawak Pakis Aji - Jepara
Telepon
(HP) :
Status : Lajang
Sesuai
dengan informasi adanya lowongan pekerjaan dari PT. Guna
Citra Kartika yang saya
dapatkan dari FACEBOOK,
INFO
LOKER LOWONGAN KERJA JEPARA DAN SEKITARNYA, PUBLISH by M KHAIRUS SAID tanggal 10 Maret 2014. Saya bermaksud untuk melamar pekerjaan dan bergabung
ke dalam perusahaan yang Bapak / Ibu pimpin. Adapun bagian pekerjaan yang saya
maksudkan adalah Tenaga harian bagian produksi di perusahaan PT. Guna Citra Kartika
Sebagai bahan
pertimbangan, saya lampirkan :
1. Daftar Riwayat Hidup
2. Foto copy ijazah terakhir
3. Foto copy transkrip nilai
4. Foto copy KTP
5. Pas photo yang terbaru
Kesempatan
wawancara dari Bapak / Ibu Personalia sangat saya harapkan agar saya dapat
menjelaskan lebih rinci tentang potensi dan kemampuan saya untuk perusahaan
yang Bapak / Ibu pimpin.
Demikian surat lamaran ini, Saya ucapkan terima kasih
atas perhatian Bapak / Ibu personalia.
Hormat saya,
Noko
Harichman